Senin, Agustus 02, 2010

ISPA Infeksi Saluran Pernapasan Akut


 



 


 


 

Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA) adalah suatu keadaan dimana kuman penyakit berhasil menyerang alat-alat tubuh yang dipergunakan untuk bernafas berlangsung tidak lebih dari 14 hari.


 


 


 

Penyebab ISPA

Infeksi saluran pernafasan akut disebabkan oleh bakteri, virus,dan jamur. Bakteri tersebut di udara bebas akan masuk dan menempel pada saluran pernafasan bagian atas yaitu tenggorokan dan hidung. Biasanya bakteri tersebut menyerang anak-anak yang kekebalan tubuhnya lemah.


 


 


 


 


 


 


 

Gejala Penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA)

Untuk anak balita yaitu kejang, intensitas kesadaran menurun, gizi buruk, frekunsi minum kemampuan dari setengah volume dari setiap kebiasaan, mendengkur dan demam


 

Pengobatan Tradisional

    Pengobatan tradisional untuk mengobati penyakit ispa khususnya batuk maka dapat dibuat ramuan sebagai berikut:

  1. Segenggam daun saga segar dicuci bersih lalu diseduh dengan segelas / secangkir air panas dan diminum seperti teh dan dapat juga dimakan segar.


 

  1. Bakar jeruk nipis di atas api, lalu belah dan oleskan kapur sirih di atasnya. Peras airnya lalu diminum. Bisa ditambahkan sedikit air putih.
  2. Segenggam bunga belimbing wuluh / 5 buah belimbing wuluh masak direbus dengan 1 gelas air dan tambahkan 1 buah gula batu. Setelah mendidih dan airnya tinggal 1/2 gelas, angkat, saring dan dinginkan. Minum pagi dan sore sampai batuknya reda.
  3. Untuk anak balita yang terkena batuk, bisa dengan menghaluskan 2 siung bawang merah yang telah dicuci bersih. oleskan ke dadanya di bagian atas, juga leher bagian depan. Selanjutnya, biarkan mengering sendiri. Cara ini akan membantu meredakan batuknya


8.
Pencegahan ISPA
Pencegahan dapat dilakukan dengan :
a. Menjaga keadaan gizi     agar tetap baik.
b. Immunisasi.
c. Menjaga kebersihan     perorangan dan     lingkungan.


 


 


d. Mencegah anak berhubungan dengan penderita ISPA.


 


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar